PETUNJUK PELAKSANAAN
“Seminar Blog Sebagai Sarana Kreativitas Dan Inovasi Generasi Muda”
SMANEKA INFORMATICS VAGANZA 2010
Ketentuan Umum
Materi yang disajikan dalam seminar tentang pembuatan dan pemanfaatan blog sebagai sarana kreativitas dan inovasi generasi muda.
Ketentuan Peserta
1. Peserta seminar adalah siswa SMA/ MA serta SMP/MTs negeri ataupun swasta yang terdaftar sebagai peserta.
2. Jika tempat masih tersedia, peserta dari setiap sekolah tidak dibatasi.
Ketentuan Pendaftaran
1. Menyerahkan formulir pendaftaran seminar kepada panitia SMANEKA INFORMATICS VAGANZA 2010.
2. Penyerahan formulir pendaftaran dilaksanakan tanggal 4-13 Januari 2010 mulai pukul 11.00-17.00 WIB.
3. Tempat penyerahan formulir pendaftaran di gedung OSIS lantai 2 SMA Negeri 1 Kepanjen, Jl. Jendral A. Yani 48 Kepanjen – Malang.
4. Dikenakan biaya pendaftaran Rp25.000,00 untuk setiap peserta seminar.
Metode Pelaksanaan
Tahap pelaksanaan seminar dibagi menjadi:
1. Pengumpulan formulir pendaftaran
a. Tanggal : 4-13 Januari 2010
Pukul 11.00 – 17.00 WIB
b. Tempat : Gedung OSIS lantai 2 SMA Negeri 1 Kepanjen
Jl. Jendral A. Yani 48 Kepanjen – Malang
2. Pelaksanaan seminar
Seminar pemanfaatan TIK/ICT untuk pendidikan dan peningkatan integritas kebangsaan dilaksanakan pada :
a. Hari/Tanggal : Kamis, 21 Januari 2010
b. Waktu : Pukul 07.30 WIB - selesai
c. Tempat : Aula SMA Negeri 1 Kepanjen
Jl. Jendral A. Yani 48 Kepanjen – Malang
Pembicara
1. Dosen Universitas Brawijaya Malang.
2. Staf ICT Center Dinas Pendidikan Kabupaten Malang
Fasilitas Peserta
Bagi siswa peserta seminar mendapatkan :
• Sertifikat sebagai peserta seminar
• Materi dan perangkat seminar
• Makan siang
• Snack
• Stiker
Contact Person:
Yenika 085 259 046 938
Risma 085 649 775 611
2 komentar:
Sayangnya Blanko pendaftaran seminar dan lomba blog kok nggak ada dowloadtannya ya!
nice info
Posting Komentar